Menko Marves Tinjau Sejumlah Objek Wisata Favorit di Kabupaten Samosir

    Menko Marves Tinjau Sejumlah Objek Wisata Favorit di Kabupaten Samosir

    SAMOSIR-Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenkomarves) Republik Indonesia Jenderal TNI (HOR) (Purn.) Luhut Binsar Pandjaitan, M.P.A. melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Samosir selama dua hari, Rabu (27/3) dan Kamis (28/3/2024).

    Sebelumnya, kedatangan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menkomarves) Republik Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan didampingi Nyonya Devi Simatupang disambut langsung Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom di Marianna Resort and Convention, Rabu (27/3/2024)

    Dalam kunjungan nya, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan bersama rombongan meninjau Waterfront City Pangururan dan Jembatan Tano Ponggol serta objek wisata  kawasan Sibeabea

    Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menkomarves) Luhut Binsar Pandjaitan disela-sela kunjungan nya berpesan agar objek wisata ini dijaga dan dirawat dengan baik, terutama selalu menjaga kebersihan.

    "Saya titip pesan agar jangan membuang sampah ke Danau Toba, apalagi sampah plastik. Karena itu dapat merusak ekosistem dan partikel mikro plastik akan dikonsumsi ikan, Hal itu bisa berdampak kesehatan manusia yang mengkonsumsinya, ”kata Luhut Binsar Pandjaitan

    Luhut juga meminta kepada Bupati Samosir agar terus mengajak masyarakat menjaga kebersihan dan tidak membuang sampah ke Danau Toba, ”ucap Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenkomarves) Republik Indonesia, Luhut Binsar Pandjaitan, M.P.A

    Sementara Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom yang juga didampingi unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Samosir mengucapkan terima kasih atas kunjungan kerja Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi di Kabupaten Samosir

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Pangkalan Tak Miliki Izin, Gas LPG Subsidi...

    Artikel Berikutnya

    Pemerintah Kabupaten Simalungun Akhirnya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024 Dimulai, Ini Persiapan Pemerintah Samosir
    Juarai Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024, Lagu Kebangsaan Jepang Berkumandang di Rungan Terbuka Publik Parapat
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 Danau Toba, ASDP Catat Kenaikan Trafik Capai 12 Persen
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Pangulu Nagori Tonduhan Terlibat Kampanye Terselubung, Bawaslu Simalungun Diminta Jangan Tutup Mata
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Miris, Kejatisu Geledah Gudang BBM Tanpa Didampingi Polisi dan BPH Migas
    Angin Bertiup Kencang Sebabkan Mesin Speed Mati: Atlit Ski Air Alami Luka
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Komisaris PT ASDP Tinjau Kesiapan Sarana Prasarana Pelabuhan Penyeberangan Ajibata-Ambarita
    Judi Batu Goncang Beroperasi Lagi di Komplek Cemara Asri, Omset Ratusan Juta
    Ketua Ikatan Wartawan Online Deliserdang Kecam Aksi Ajudan Polda Sumatera Utara Larang Wartawan Meliput

    Ikuti Kami