Posko Angkutan Sungai dan Danau 2024 Bertajuk Mudik Ceriah Penuh Makna Dimulai, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Beri Pelayanan Terbaik

    Posko Angkutan Sungai dan Danau 2024 Bertajuk Mudik Ceriah Penuh Makna Dimulai, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Beri Pelayanan Terbaik
    Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata ketika menyematkan pita kepada General Manager PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba Fauzie Akhmad dan Kepala Seksi Lalu Lintas dan Angkutan UPT ADP Parapat RM Tambunan.

    SUMUT-Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba secara resmi membuka Posko Angkutan Lebaran Terpadu 2024 di halaman Kantor pelabuhan ASDP cabang Danau Toba Ajibata, Kabupaten Toba, Kamis (04/04/2024)

    "Posko Angkutan Lebaran Terpadu 2024 diseluruh pelabuhan penyeberangan di kawasan Danau Toba secara resmi maulai hari ini dioperasikan, ”ujar Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata

    Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata dalam sambutannya menyampaikan, apel gelar pasukan ini juga merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan pelaksanaan operasi pengamanan “Bertajuk Mudik Ceriah Penuh Makna”

    "Saya menyampaikan terima kasih dan apresiasi atas kehadiran seluruh stakeholder yang terlibat dalam pengamankan mudik dan perayaan hari raya Idul Fitri 1445H/ 2024 dan mari bersama-sama mengwujudkan pelayaran yang nyaman, aman dan berkesan, ”ajak Rijaya Simarmata

    Ia juga mengungkapkan, proyeksi potensi pergerakan masyarakat selama masa angkutan lebaran 2024 menuju Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Danau Toba dipastikan akan mengalami peningkatan yang siginifikan jika dibandingkan dengan tahun lalu,

    "Tingginya potensi pergerakan masyarakat akan berujung pada peningkatan volume kendraan yang menyeberangan menuju destinasi Kabupaten Samosir dan tidak akan bisa ditangani hanya oleh satu instansi saja. Untuk itu diperlukan kolaborasi dari semua stakeholder yang terlibat.

    Kepada seluruh operator kapal penyeberangan diminta untuk memberikan pelayanan yang optimal kepada seluruh pengguna jasa penyeberangan agar pelaksanaan mudik Lebaran Tahun 2024 dapat berjalan dengan aman, nyaman, selamat, dan berkesan.

    Apel gelar pasukan tersebut dihadiri General Manager PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba Fauzie Akhmad, Kepala Koordinator Basarnas Danau Toba Hisar Turnip, Kepala Seksi Lalu Lintas dan Angkutan UPT ADP Parapat RM Tambunan, Kanit Polairud Markas Danau Toba IPTU. E Sihombing dan Perwakilan OPS Kapal dan undangan Lainnya, (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Satpol PP Deliserdang Didampingi Renakta...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Wisatawan Diprediksi Melonjak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 Danau Toba, ASDP Catat Kenaikan Trafik Capai 12 Persen
    Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024 Dimulai, Ini Persiapan Pemerintah Samosir
    Juarai Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024, Lagu Kebangsaan Jepang Berkumandang di Rungan Terbuka Publik Parapat
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Pangulu Nagori Tonduhan Terlibat Kampanye Terselubung, Bawaslu Simalungun Diminta Jangan Tutup Mata
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Orang Tua Murka, Geruduk Pondok Tahfiz di Deliserdang Karena Dugaan Pelecehan yang Tak Ditanggapi Polisi Selama 6 Bulan
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Angin Bertiup Kencang Sebabkan Mesin Speed Mati: Atlit Ski Air Alami Luka
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Komisaris PT ASDP Tinjau Kesiapan Sarana Prasarana Pelabuhan Penyeberangan Ajibata-Ambarita
    Judi Batu Goncang Beroperasi Lagi di Komplek Cemara Asri, Omset Ratusan Juta
    Ketua Ikatan Wartawan Online Deliserdang Kecam Aksi Ajudan Polda Sumatera Utara Larang Wartawan Meliput

    Ikuti Kami